Artikel Haji & Umrah
Artikel dan informasi terbaru seputar Umrah, Haji, dan Halal Tour.
PAHALA SHOLAT DI MAKKAH
“Shalat di masjidku (Masjid Nabawi) lebih utama daripada 1000 shalat di masjid lainnya selain Masjidil Harom. Shalat di Masjidil Harom lebih utama daripada 100.000 shalat di masjid lainnya.” (HR. Ahmad 3/343 dan Ibnu Majah no. 1406, dari Jabir bin ‘Abdillah. Syaikh Al Albani mengatakan bahwa hadits ini shahih. Lihat Shahih At Targhib wa At Tarhib no. 1173.)
SHOLAT SELAMA 60 TAHUN TIDAK DITERIMA
✈️ Ayo Umroh Bersama M2 Tour and Travel, perjalanan umroh dengan ☑️ Mutawif Mahasiswa Universitas Islam Madinah ☑️ Tour Guide berpengalaman ☑️ Fasilitas lengkap ☑️ Program – program yang seru, menyenangkan, dan bemanfaat selama di tanah suci ☑️ Cashback menarik di setiap keberangkatan Umroh
Milikilah Sifat Tawadhu
MILIKILAH SIFAT TAWADHU Orang tentu saja akan semakin menyayangi orang yang rendah hati dan tidak menyombongkan diri. Itulah yang terdapat pada sisi Nabi kita shallallahu ‘alaihi wa sallam. Beliau shallallahu ‘alaihi wa sallam pernah bersabda, وَإِنَّ اللَّهَ أَوْحَى إِلَىَّ أَنْ تَوَاضَعُوا حَتَّى لاَ يَفْخَرَ أَحَدٌ عَلَى أَحَدٍ وَلاَ يَبْغِى أَحَدٌ عَلَى أَحَدٍ “Dan sesungguhnya Allah mewahyukan padaku untuk memiliki sifat tawadhu’. Janganlah seseorang menyombongkan diri (berbangga diri) dan melampaui batas pada yang lain.” (HR. Muslim no. 2865).
Keutamaan Umroh
Setiap orang pasti merindukan tanah suci, apalagi Ka’bah di tanah haram Makkah. Di tempat tersebut ada dua aktivitas ibadah yang mulia yaitu umrah dan haji. Untuk umrah sendiri bisa dilakukan setiap saat. Sedangkan haji hanya khusus di bulan haji, bulan Dzulhijjah.